Vaksinasi Covid-19 dosis 3 hari ke Sembilan di Desa Bengkala
08 Agustus 2022 10:13:38 WITA
Jumat, 29 Juli 2022
Telah selesai dilaksanakan
Vaksinasi Covid-19 Jenis Astra Zeneca dosis 3 (booster) oleh Puskesmas Kubutambahan 1
yang bertempat di Balai Masyarakat Desa Bengkala hari ini Jumat(29/7).
Adapun jumlah yang melaksanakan Vaksinasi sbb.:
a). Jumlah target sasaran: 50 orang;
b). Jumlah sasaran yang bisa hadir: 10 orang;
c). Sudah divaksin sbb:
- Dosis Lanjutan/III: 10 orang (L 2, P 8)
- Dosis Lanjutan/III yang Tunda: 0 orang
d). Jumlah Vaksin keseluruhan yang disediakan: 5 vial -> 50 orang/target sasaran;
e). Sisa Vaksin: 4 vial -> 40 orang.
Pada Pukul 11.00 WITA seluruh rangkaian kegiatan selesai dalam keadaan aman terkendali.
Komentar atas Vaksinasi Covid-19 dosis 3 hari ke Sembilan di Desa Bengkala
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Identifikasi UMKM Potensial Oleh Disperindagkop UKM Kabupaten Buleleng Di Desa Bengkala
- Posyandu Mawar Bulan April 2025 Di Desa Bengkala
- Posyandu Melati Bulan April 2025
- LAYANAN INFORMASI PUBLIK PEMERINTAH DESA BENGKALA
- Koordinasi Program Pengabdian Masyarakat Fakultas Kedokteran Undiksha
- Pra Contruction Meeting (PCM) Oleh Disperkimta Kab. Buleleng
- Giat Rutin Posyandu Kamboja Bulan April 2025