Satgas Gotong Royong Pencegahan Penyebaran Covid-19 Desa Adat Bengkala melaksanakan Pembagian Semba
03 Juni 2020 09:48:30 WITA
Postingan
PRAJURU DESA ADAT BENGKALA
Sabtu, 30 Mei 2020
Satgas Gotong Royong Pencegahan Penyebaran Covid-19 Desa Adat Bengkala melaksanakan Pembagian Sembako berupa Beras kepada krama Desa Adat Bengkala secara simbolis bertempat di Sekretariat Desa Adat Bengkala pada hari Sabtu (30/5).
Acara tersebut di hadiri oleh Perbekel Bengkala, Kelian Sabha Desa, Kelian Banjar Dinas Kajanan, Kelian Banjar Dinas Kelodan, Kelian Dadia, Kelian Tempek, Ketua Paguyuban Jro Mangku, Ketua Paguyuban Juru Arah miwah Prajuru Desa Adat lianan.
Trimakasih
Dokumen Lampiran : Satgas Gotong Royong Pencegahan Penyebaran Covid-19 Desa Adat Bengkala melaksanakan Pembagian Sembak
Komentar atas Satgas Gotong Royong Pencegahan Penyebaran Covid-19 Desa Adat Bengkala melaksanakan Pembagian Semba
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Pelaksanaan Pelayanan Kesehatan Gratis Oleh Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Denpasar
- Pelayanan Kesehatan Gratis Oleh Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Denpasar
- Riset Lapangan Oleh Mahasiswa Antropologi Budaya FIB Universitas Udayana Denpasar
- Zoom Metting Fokus Group Diskusi (FGD) II Penerapan Aku Fantasi
- Identifikasi Dan Inventarisasi Pemanfaat Teknologi Tepat Guna (TTG) Desa Bengkala
- Prolanis Desa Bengkala Bulan November 2024
- Koordinasi Rencana Sosialisasi Agen Desa Digital di Desa Bengkala