Video Conference Sosialisasi Rekonsiliasi Sisa Dana Desa
30 Juli 2020 10:11:56 WITA
INFORMASI PEMDES
Rabu, 29 Juli 2020
TELAH SELESAI DILAKSANAKAN
Sesuai dengan Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor: 205/PMK.07/2019 tentang Pengelolaan Dana Desa sebagaimana terakhir diubah dengan PMK Nomor: 50/PMK.07/2020 tentang Perubahan Kedua Peraturan Menteri Keuangan Nomor: 205/PMK.07/2019 tentang Pengelolaan Dana Desa serta Surat Kepala KPPN Singaraja Perihal Petunjuk Teknis Rekonsiliasi Sisa Dana Desa tertanggal 17 Juli 2020, Perbekel Bengkala I Made Astika didampingi oleh Kepala Urusan Keuangan Ni Made Warni Asih dan Operator Desa Ni Komang Ginastri mengikuti Video Conference melalui aplikasi Zoom di Kantor Perbekel Bengkala hari ini Rabu (29/7).
Video Conference kali ini dilaksanakan oleh Pejabat Pengelola Keuangan Daerah Kabupaten Buleleng dengan agenda tunggal yakni "Sosialisasi Rekonsiliasi Sisa Dana Desa" yang diikuti oleh Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa Kabupaten Buleleng serta para Perbekel di Kecamatan Sukasada, Kecamatan Kubutambahan, Kecamatan Sawan dan Kecamatan Tejakula.
Terimakasih
Komentar atas Video Conference Sosialisasi Rekonsiliasi Sisa Dana Desa
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Identifikasi UMKM Potensial Oleh Disperindagkop UKM Kabupaten Buleleng Di Desa Bengkala
- Posyandu Mawar Bulan April 2025 Di Desa Bengkala
- Posyandu Melati Bulan April 2025
- LAYANAN INFORMASI PUBLIK PEMERINTAH DESA BENGKALA
- Koordinasi Program Pengabdian Masyarakat Fakultas Kedokteran Undiksha
- Pra Contruction Meeting (PCM) Oleh Disperkimta Kab. Buleleng
- Giat Rutin Posyandu Kamboja Bulan April 2025