Musyawarah Pembentukan Kelompok Masyarakat Penyelenggara Program TPS3R Desa Bengkala
13 Agustus 2024 14:00:55 WITA
Pemerintah Desa Bengkala laksanakan Musyawarah pembentukan Kelompok Masyarakat Penyelenggara(KMP) Program TPS3R (Tempat Pengolahan Sampah dengan Prinsip Reduce, Reuse, Recycle)
bertempat di Ruang Rapat Perbekel Bengkala kemarin Senin(5/8) dengan dihadiri oleh TFL TPS3R Kabupaten Buleleng, Perbekel Bengkala, Kelian Desa Adat Bengkala, Puskesmas Kubutambahan 1,
Bidan Pustu, Ketua Bumdes Vally Karya Lestari, Ketua BPD, Ketua LPM, Perangkat Desa Bengkala, Babinkamtibmas dan Calon Pengurus KMP.
Dengan adanya program TPS3R ini, diharapkan Desa Bengkala dapat menjadi contoh dalam pengelolaan sampah desa yang baik dan berkelanjutan, serta meningkatkan kualitas hidup masyarakat melalui penerapan perilaku hidup bersih dan sehat.
Komentar atas Musyawarah Pembentukan Kelompok Masyarakat Penyelenggara Program TPS3R Desa Bengkala
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Peringati Hari Turunnya Prasasti Sri Maha Raja Haji Jaya Pangus ke-844 di Tahun 2025
- Pelatihan Kapasitas Kepala Desa Perangkat Desa Dan BPD Tahun 2025
- Pengabdian Masyarakat Universitas PGRI Mahadewa Indonesia Dengan Tema “Strategi Promosi UMKM”
- Kegiatan Pasraman Desa Bengkala 2025
- Kegiatan Kelas Ibu Hamil Wujudkan Ibu Hamil Yang Sehat Di Desa Bengkala
- Posyandu Mawar Desa Bengkala Bulan Juli 2025
- Posyandu Melati Bulan Juli 2025 Desa Bengkala