Perbekel Bengkala Menerima Kunjungan Mahasiswi PKL Desa Bengkala
21 Mei 2024 14:14:00 WITA
Perbekel Bengkala I Made Astika menerima kunjungan Mahasiswi Kebidanan sejumlah 5 (lima) orang dari Universitas Pendidikan Ganesha - Singaraja kemarin selasa(7/5).
Kunjungan mereka bertujuan untuk memohon ijin akan melaksanakan PKL di Desa Bengkala yang rencananya akan dilaksanakan mulai hari ini Senin, 6 Mei s/d 25 Mei 2024.
Komentar atas Perbekel Bengkala Menerima Kunjungan Mahasiswi PKL Desa Bengkala
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Penyampaian Laporan Pertanggungjawaban Pengelolaan BUMDes Tahun Anggaran 2025
- Penyampaian Laporan Pertanggungjawaban Pemerintah Desa Bengkala Tahun Anggaran 2025
- Penutupan Program CH Advanced Live In SMA Cendekia Harapan Di Desa Bengkala
- Pra Laporan Pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan Dan Belanja Desa
- CH Advanced Live In Desa Bengkala
- Lowongan Pekerjaan Pengelola Toko
- Permohonan Izin Kegiatan Live In Oleh SMA Cendekia Harapan














