Sosialisasi GERMAS di Desa Bengkala

13 Oktober 2022 09:31:59 WITA

Rabu, 12 Oktober 2022
Bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Bengkala, Telah selesai dilaksanakan sosialisasi GERMAS(Gerakan Masyarakat Hidup Sehat) oleh Puskesmas Kubutambahan 1.
Germas Yakni sebuah gerakan yang bertujuan untuk memasyarakatkan budaya hidup sehat serta meninggalkan kebiasaan dan perilaku masyarakat yang kurang sehat yang dilaksanakan oleh
seluruh lapisan masyarakat dengan mempraktekkan pola hidup sehat sehari - hari dihadapan Masyarakat Desa Bengkala hari ini Rabu(12/10).
Bentuk kegiatan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat yakni aktivitas fisik rutin 30 menit sehari, mengkonsumsi sayur dan buah, tidak merokok, tidak mengkonsumsi alkohol,
memeriksa kesehatan secara rutin, membersihkan lingkungan, buang air besar menggunakan jamban,
diberikan ASI eksklusif, dan fokus pada pencegahan 3 masalah utama yaitu stunting, TBC dan imunisasi.

Komentar atas Sosialisasi GERMAS di Desa Bengkala

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Bengkala

tampilkan dalam peta lebih besar