Giat Rutin Prolanis di Desa Bengkala
12 Januari 2022 14:01:38 WITA
Jumat, 7 Januari 2022
Dengan tetap mengikuti protokol kesehatan yang di anjurkan oleh pemerintah,
Club Prolanis Kubutambahan kembali menggelar kegiatan rutin Prolanis (Penanggulangan Penyakit Kronis) di Balai Masyarakat Bengkala hari ini Jumat(7/1).
Pada Kegiatan ini dilakukan senam lansia, Pengukuran tekanan darah, pengecekan Gula Darah, Pengecekan Kolestrol, Penyuluhan dan pemeriksaan Kesehatan.
Kegiatan Prolanis dihadiri oleh Tim dari Puskesmas Kubutambahan 1, Mahasiswa PKL Jurusan Kebidanan
(Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja) serta para peserta club prolanis yang mayoritas dari warga Lansia.
Dengan adanya kegiatan rutin Prolanis diharapkan dapat meningkatkan status kesehatan para orang tua yang lebih rentan terhadap penyakit,
Serta mampu mempertahankan kesehatan fisik para lansia agar selalu bugar.
Komentar atas Giat Rutin Prolanis di Desa Bengkala
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Pelaksanaan Pelayanan Kesehatan Gratis Oleh Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Denpasar
- Pelayanan Kesehatan Gratis Oleh Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Denpasar
- Riset Lapangan Oleh Mahasiswa Antropologi Budaya FIB Universitas Udayana Denpasar
- Zoom Metting Fokus Group Diskusi (FGD) II Penerapan Aku Fantasi
- Identifikasi Dan Inventarisasi Pemanfaat Teknologi Tepat Guna (TTG) Desa Bengkala
- Prolanis Desa Bengkala Bulan November 2024
- Koordinasi Rencana Sosialisasi Agen Desa Digital di Desa Bengkala