Penyuluhan GHPR Oleh Puskesmas Kubutambahan 1
20 Desember 2021 09:42:52 WITA
Jumat, 17 Desember 2021
Rabies merupakan salah satu penyakit Zoonosa(penyakit yang ditularkan oleh hewan) yang masih menjadi masalah kesehatan masyarakat di Indonesia khususnya di Bali yang memiliki populasi anjing yang besar.
Sehubungan dengan hal tersebut, Dengan mengikuti protokol kesehatan yang di anjurkan oleh pemerintah, Puskesmas Kubutambahan 1 laksanakan Penyuluhan tentang gigitan hewan penyebab Rabies(GHPR)
bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Bengkala hari ini Jumat(17/12).
Dengan dihadiri oleh warga perwakilan masing-masing Dadia dengan jumlah peserta tidak lebih dari 30 orang. Kegiatan dimulai pukul 9.30 Wita .
Pencegahan Rabies dengan pemberian Vaksin Anti Rabies(VAR) Ddan Serum Anti Rabies (SAR)
tujuan pemberian vaksin anti rabies adalah untuk membangkitkan system imunitas dalam tubuh terhadap virus rabies dan diharapkan antibody yang terbentuk akan menetralisasi virus rabies.
trimakasih kami sampaikan kepada Puskesmas Kubutambahan 1 beserta jajaran atas penyuluhan tentang gigitan hewan penyebab rabies(GHPR) di Desa Bengkala
Semoga kita semua terhindar dari semua penyakit
Komentar atas Penyuluhan GHPR Oleh Puskesmas Kubutambahan 1
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Identifikasi UMKM Potensial Oleh Disperindagkop UKM Kabupaten Buleleng Di Desa Bengkala
- Posyandu Mawar Bulan April 2025 Di Desa Bengkala
- Posyandu Melati Bulan April 2025
- LAYANAN INFORMASI PUBLIK PEMERINTAH DESA BENGKALA
- Koordinasi Program Pengabdian Masyarakat Fakultas Kedokteran Undiksha
- Pra Contruction Meeting (PCM) Oleh Disperkimta Kab. Buleleng
- Giat Rutin Posyandu Kamboja Bulan April 2025