(BLT-DD) Tahap Kedua (bulan ke-5)
28 Agustus 2020 13:07:38 WITA
INFORMASI BLT-DD
Kamis, 27 Agustus 2020
TELAH SELESAI DILAKSANAKAN
Menindaklanjuti Peraturan Menteri Keuangan Republik Indonesia Nomor 101/PMK.07/2020 tentang Penyaluran dan Penggunaan Transfer ke Daerah dan Dana Desa Tahun Anggaran 2020 untuk Mendukung Penanganan Pandemi Corona Virus Disease 2019 (Covid-19) dan Pemulihan Ekonomi Nasional, Pemerintah Desa Bengkala hari ini kembali melaksanakan Kegiatan Penyaluran Bantuan Langsung Tunai yang bersumber dari Dana Desa (BLT-DD) Tahap Kedua (bulan ke-5) kepada 138 KPM, yang bertempat di Ruang Rapat Kantor Perbekel Bengkala hari ini Kamis (27/8).
Kegiatan Penyaluran BLT-DD dipandu langsung oleh Perbekel Desa Bengkala I Made Astika yang didampingi oleh perwakilan Kecamatan, perwakilan BPD, Bhabinkamtibmas dan Babinsa.
Komentar atas (BLT-DD) Tahap Kedua (bulan ke-5)
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | |
Kemarin | |
Jumlah Pengunjung |
- Pelaksanaan Pelayanan Kesehatan Gratis Oleh Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Denpasar
- Pelayanan Kesehatan Gratis Oleh Fakultas Kedokteran Universitas Udayana Denpasar
- Riset Lapangan Oleh Mahasiswa Antropologi Budaya FIB Universitas Udayana Denpasar
- Zoom Metting Fokus Group Diskusi (FGD) II Penerapan Aku Fantasi
- Identifikasi Dan Inventarisasi Pemanfaat Teknologi Tepat Guna (TTG) Desa Bengkala
- Prolanis Desa Bengkala Bulan November 2024
- Koordinasi Rencana Sosialisasi Agen Desa Digital di Desa Bengkala