Observasi Prodi PVSK Undiksha Di Desa Bengkala
06 Januari 2025 09:32:09 WITA
Sekretaris Desa Bengkala I Gede Tunjung menerima kunjungan empat orang mahasiswa Universitas Pendidikan Ganesha (Undiksha) Singaraja, Jurusan Teknologi Industri, Program Studi PVSK bertempat di Kantor Perbekel Bengkala hari ini Kamis(2/1).
Adapun maksud Kunjungan mahasiswa yakni melakukan observasi kelompok disabilitas di Desa Bengkala untuk Memperoleh pemahaman langsung tentang kondisi dan potensi kelompok disabilitas guna pengumpulkan data penyelesaian tugas akhir pendidikan inklusi mahasiswa Program Studi PVSK Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja.
Komentar atas Observasi Prodi PVSK Undiksha Di Desa Bengkala
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Gebyar Pajak Bumi dan Bangunan Perdesaan dan Perkotaan (PBB P-2)
- Musyawarah Desa Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa Tahun Anggaran 2026
- Koordinasi Pelayanan PBB P-2 Di Desa Bengkala
- Dirgahayu Bhayangkara Ke 79 Tahun
- Libur 1 Muharam Tahun Baru Islam 1447 Hijriah
- Pembagian Sertifikat tanah PTSL Tahap keempat Di Desa Bengkala
- RKP DESA BENGKALA TAHUN 2021