Cegah Banjir, Gotong Rorong Bersihkan Sungai

Administrator 21 Desember 2020 14:24:55 WITA

 

Cegah Banjir, Gotong Rorong Bersihkan Sungai

Menindaklanjuti surat dari Bapak Sekretaris Daerah Kabupaten Buleleng Nomor 614/223/DLH/2020 tanggal 6 Oktober 2020 Dalam rangka melaksanakan kegiatan "Kali Bersih" Dengan tetap menerapkan Protokol Kesehatan, Pemerintah Desa Bengkala melaksanakan gotong royong  pembersihan di aliran Sungai Tukad Daya pada hari ini Senin(21/12), Sejumlah Masyarakat dengan antusias ikut memungut sampah di aliran Sungai, kegiatan pembersihan ini dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya banjir menjelang musim hujan tiba dengan membersihkan sampah plastik, ranting pohon yang menghambat jalannya air.

Komentar atas Cegah Banjir, Gotong Rorong Bersihkan Sungai

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
 

Layanan Mandiri


Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.

Masukkan NIK dan PIN!

Media Sosial

FacebookTwitterYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung

Lokasi Bengkala

tampilkan dalam peta lebih besar